VISI DAN MISI SMA NEGERI 1 MOJOLABAN
SUKOHARJO |
|
VISI : |
|
|
Unggul dalam prestasi, santun dalam budi pekerti, Berdasarkan iman dan taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa. |
|
MISI : |
|
a. |
Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara efektif, sehingga para peserta didik berkembang secara optimal, sesuai dengan potensi yang dimiliki. |
b. |
Mendorong semua komunitas sekolah untuk lebih kritis, kreatif, inovatif, proaktif dan produktif terhadap tuntutan perkembangan iptek serta perkembangan zaman. |
c. |
Membantu mengoptimalkan peran masing-masing komponen pendidikan khususnya peserta didik dalam kegiatan proses belajar. |
d. |
Menumbuhkan penghayatan terhadap ajaran agama yang dianut dan juga budi pekerti yang luhur sehingga sumber keaktifan dalam bertindak. |
e. |
Mendorong seluruh anggota komunitas sekolah dalam upaya meningkatkan mutu pendidikan, baik mutu dibidang akademik maupun non akademik. |
|
STRATEGI : |
|
a. |
Melaksanakan tambahan jam pada struktur kurikulum dari 38 jam per minggu menjadi 42 jam per minggu. |
b. |
Mengadakan jam sore untuk kelas X, XI dan XII. |
c. |
Mengadakan sertifikasi kompetensi siswa ( misalnya komputer, bahasa inggris, ekonomi, dsb ). |
|
TUJUAN : |
|
a. |
Terlaksananya proses kegiatan belajar mengajar secara efektif dan efisien, sehingga diperoleh hasil yang semakin meningkat. |
b. |
Tersedianya sarana dan prasarana KBM yang memadai, sehingga memiliki daya dukung yang optimal terhadap terlaksananya KBM yang efektif dan efisien. |
c. |
Terwujudnya sumber daya manusia di SMAN 1 mojolaban baik guru, karyawan dan siswa yang mampu memenangkan di era global. |